Kualitas Warna Kain Batik dari Kulit Buah dan Buah dengan Variasi Lama Perendaman

Authors

  • Andika Dwi Prasetyo Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23917/jkk.v1i1.9

Keywords:

kulit buah, variasi lama perendaman, warna alami kain

Abstract

Pewarna pada kain batik umumnya menggunakan pewarna sintesis, akan tetapi seiring berkembangnya zaman pewarna alami mulai dilirik kembali karena kekhasannya. Pewarna alami dapat berasal dari tumbuhan dan hewan. Kulit buah dan buah adalah bagian pada tumbuhan yang dapat digunakan sebagai pewarna alami. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas warna kain batik dari kulit buah dan buah dengan variasi lama perendaman. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan rancangan acak lengkap (RAL) dua faktorial yaitu jenis kulit buah dan buah (B) serta variasi lama perendaman (L). Hasil penelitian menunjukkan kepekatan warna yang dihasilkan dari masing-masing kulit buah dan buah dengan variasi lama perendaman 25 menit dan 35 menit tidak menunjukkan perbedaan dan hasil ketahanan luntur warna terhadap pencucian 40OC pada variasi lama perendaman 25 menit hasil terbaik didapatkan dari kulit buah kopi dan kulit buah manggis dengan nilai tahan luntur 4-5 sedangkan lama perendaman 35 menit hasil terbaik didapatkan dari kulit buah manggis dan sabut kelapa dengan nilai tahan luntur 4-5.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Amalia, Rizka, & Akhtamimi, Iqbal. 2016. Studi Pengaruh Jenis dan Konsentrasi Zat Fiksasi Terhadap Kualitas Warna Kain Batik Dengan Pewarna Alam Limbah Kuit Buah Rambutan (Nephelium Lappaceum). Dinamika Kerajinan dan Batik. Vol 33. No 2.

Anthori, M., Mirana, L. Y., Syah, M. F. J., Fauziati, E., Fadhli, M., & Kusparlina, E. P. (2021). Peningkatan Mutu Kreativitas Masyarakat Melalui Pemanfaatan Kerajinan Tangan Anyaman di Dukuh Jiwir Magetan. Buletin KKN Pendidikan, 3(2), 107-116.

Basworo, B., & Sujadi, S. (2018). Peran Brand “Kampoeng Batik Laweyan” Dalam Menguatkan Batik Laweyan Untuk Meningkatkan Daya Saing Industri Batik “Kampoeng Batik Laweyan” Solo. Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis, 3(1), 21-32.

Failisnur, & Sofyan. 2016. Pengaruh Suhu dan Lama Pencelupan Benang Katun Pada Pewarnaan Alami Dengan Ekstrak Gambir (Uncaria Gambir Roxb). Jurnal Litbang Industri. Vol 6. No 1.

Hakim, L., Abdullah, I., & Sa'adah, N. (2021). Karakteristik Budaya Organisasi: Sebuah Studi Kualitatif Terhadap Pengusaha Batik Muslim Laweyan Surakarta. Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis, 6(2), 1-24.

Hanifah, A. N. U., Haq, C. A., Suranto, S., Susilo, A., Zainuddin, A., & Khoirunnisa, I. (2021). Peningkatan Kreativitas Anak Dengan Memanfaatan Barang Bekas Hiasan Kain Flannel Bagi Anak TPA Nurul Yaqin Desa Sugihan. Buletin KKN Pendidikan, 3(2), 144-151.

Hasanudin, M. 2011. Penelitian Penerapan Zat Warna Alam dan Kombinasinya Pada Produk Batik dan Kerajinan. Yogyakarta: BBKB.

Hidayat, Estiti B. 1995. Anatomi Tumbuhan Berbiji. Bandung: Penerbit ITB. Indriyani, Lita, & Asrianing, Widak. 2013. Aplikasi Zat Pewarna Alami Pada Batik Dengan Menggunakan Kulit Kayu Mahoni (Swietenia Mahogini), Kulit Kayu Soga Jambal (Pelthophorum Ferruginum), dan Kulit Kayu Soga Tinggi (Ceriops Tagal). Tugas Akhir. Surakarta: Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret.

Ismail, A. S., & Buang, N. A. (2019). Development of Entrepreneurship Intentions Among School Students in Malaysia. Indonesian Journal on Learning and Advanced Education (IJOLAE), 1(1), 48-53.

Kasmudjiastuti, Emiliana. 2014. Karakterisasi Kulit Kayu Tinggi (Ceriops Tagal) Sebagai Bahan Penyamak Nabati. Majalah Kulit, Karet, dan Plastik. Vol 30. No 2.

Kussudyarsana, K., & Irawati, Z. (2018). Analisis Pengaruh Brand Image dan Brand Origin Terhadap Intensi Pembelian Produk Batik. Jurnal Manajemen Dayasaing, 20(1).

Kusumaningtyas, Rindia Fanny. 2009. Perlindungan Hak Cipta Atas Motif Batik Sebagai Warisan Budaya Bangsa (Studi Terhadap Karya Seni Batik Tradisional Kraton Surakarta). Tesis. Semarang: Program Magister Ilmu Hukum Universitas Diponegoro.

Nugroho, S. P. (2017). Pengukuran Daya Saing Klaster Batik, Konveksi dan Mebel Di Kabupaten Sragen. Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis, 2(1), 62-77.

Palupi, Hidayat, Sujadi R., & Josef, Adji Isworo. 2016. Pemanfaatan Limbah Kulit Kopi Sebagai Zat Pewarna Alami Pada Batik. Ornamen Jurnal Kriya. Vol 12. No 1.

Pujilestari, Titik. 2014. Pengaruh Ekstraksi Zat Warna Alam dan Fiksasi Terhadap Ketahanan Luntur Warna Pada Kain Batik Katun. Dinamika Kerajaan dan Batik. Vol 31. No 1.

Rosanti, Dewi. 2013. Morfologi Tumbuhan. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Rymbai, H, Sharma, R.R, & Srivastav, Manish. 2011. Biocolorants and Its Implications in Health and Food Industry – A Review. International Journal of Pharmtech Research. Vol 3. Numb 4.

Sedana, Anak Agung G. R., Sudiarta, I Wayan, & Suryana, Jajang. 2015. Pewarna Batik Alami di Tjok Agung Indigo Desa Pejeng Kecamatan Tampaksiring Kabupaten Gianyar. Jurnal Pendidikan Seeni Rupa Udiksha. Vol 3. No 1.

Sofyan, & Filisnur. 2016. Gambir (Uncaria Gambir Roxb) Sebagai Pewarna Alam Kain Batik Sutera, Katun, dan Rayon. Jurnal Litbang Industri. Vol 6. No 2.

Sugiyanto, E. (2018). Manajemen Perubahan Organisasi Sebagai Upaya Peningkatan Kinerja Perusahaan di Industri Batik Laweyan Surakarta. Benefit: Jurnal Manajemen dan Bisnis, 3(1), 49-63.

Susanti, A. A., Antika, A. A., Pratama, R., Pradana, F. G., Handayani, S., & Sutaryono, S. (2022). Implementasi dan Pengembangan Program Unggulan Kampung Iklim (Proklim) di Desa Kertonatan. Buletin KKN Pendidikan, 4(1), 58-68.

Susanty, A., Santosa, H., & Tania, F. (2017). Penilaian Implementasi Green Supply Chain Management di UKM Batik Pekalongan Dengan Pendekatan Greenscor. Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 16(1), 56-64.

Warsito, B. (2018). Pengelolaan Limbah Batik Cair Secara Biologis Pada Ukm Batik Mutiara Hasta dan Katun

Downloads

Published

2022-03-01

How to Cite

Prasetyo, A. D. (2022). Kualitas Warna Kain Batik dari Kulit Buah dan Buah dengan Variasi Lama Perendaman. Jurnal Keilmuan Dan Keislaman, 1(1), 24–32. https://doi.org/10.23917/jkk.v1i1.9

Issue

Section

Articles