PENGARUH PENGGUNAAN EMOLIEN MINYAK BIJI BUNGA MATAHARI (Helianthus annuus) TERHADAP SIFAT FISIK STIK PELEMBAB BIBIR DENGAN PEWARNA ALAMI SARI UMBI BIT MERAH (Beta vulgaris L.)

Authors

  • Adellia Agustina Nur Saputri Fakultas Farmasi, Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Anita Sukmawati Fakultas Farmasi, Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23917/ujp.v3i1.310

Keywords:

antioksidan, pelembab bibir, buah bit, minyak biji bunga matahari

Abstract

Penggunaan beberapa senyawa antioksidan dalam satu sediaan dikenal dengan istilah network antioxidants. Network antioxidants bekerja secara sinergis dan terbukti lebih efektif dibandingkan antioksidan tungal. Pada penelitian ini digunakan 2 senyawa antioksidan yang bersumber dari umbi bit merah (Beta vulgaris L) dan minyak biji bunga matahari (Helianthus annuus). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan variasi konsentrasi minyak biji bunga matahari terhadap homogenitas warna dan tekstur, pH, titik lebur, serta kesukaan panelis terhadap kemudahan pemakaian, tekstur, kelembapan dan warna sediaan pelembab bibir. Pembuatan sari umbi bit merah dilakukan dengan menghaluskan, menyaring, dan mengeringkan larutan umbi bit merah hingga didapatkan rendemen sebanyak 6,17%, selanjutnya sediaan pelembab bibir diformulasikan dengan 3 variasi konsentrasi minyak biji bunga matahari antara lain yaitu 7,5%, 10%, dan 12,5%. Hasil penelitian menunjukan bahwa variasi konsentrasi minyak biji bunga matahari 7,5%, 10% dan 12,5% tidak memberikan pengaruh terhadap homogenitas (warna dan tekstur), titik lebur dan kesukaan panelis terhadap sediaan pelembab bibir, tetapi memberikan pengaruh terhadap pH dimana semakin tinggi konsentrasi minyak biji bunga matahari maka semakin rendah nilai pH yang didapatkan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ambari Y., Hapsari F.N.D., Ningsih A.W., Nurrosyidah I.H. and Sinaga B., 2020, Studi Formulasi Sediaan Lip Balm Ekstrak Kayu Secang (Caesalpinia sappan L.) dengan Variasi Beeswax, Journal of Islamic Pharmacy, 5 (2), 36–45.

Asra R., Yetti R., Ratnasari D. and Nessa, 2020, Studi Fisikokimia Betasianin Dan Aktivitas Antioksidan Dari Umbi Bit Merah (Beta vulgaris L.), Journal of Pharmaceutical And Sciences, 3 (1), 14–21.

Bindharawati N., 2013, Formulasi Sediaan Pemerah Pipi Dari Ekstrak Kelopak Bunga Rosela (Hibiscus Sabdariffa Linn.) Sebagai Pewarna Dalam Bentuk Compact Powder, Jurnal Farmasi Sains dan Terapan, 2 (2), 1689–1699.

Fernandes A.R., Dario M.F., Pindo C.A.S. de O., Kaneko T.M., Baby A.R. and Velasco M.V.R., 2013, Stability evaluation of organic Lip Balm, Brazilian Journal of Pharmaceutical Sciences, 49 (2), 293–299.

Fikayuniar L., Tusyaadah L., Kusumawati A.H. and Hotimah N., 2022, Formulasi Dan Evaluasi Karakteristik Serum Antioksidan Ekstrak Etanol Umbi Bit Merah (Beta vulgaris L.), Jurnal Buana Farma, 2 (3), 1–7.

Hamid M.G. and Mohamed Nour A.A.A., 2018, Effect of different drying methods on quality attributes of beetroot ( Beta vulgaris ) slices , World Journal of Science, Technology and Sustainable Development, 15 (3), 287–298.

Hestiary R., Hartyana T. and Puri ratna cahya, 2014, Formulasi Sediaan Lipbalm Minyak Bunga Kenanga (Cananga Oil) Sebagai Emolien, Prosiding Simposium Bahan Obat Alami (SPBOA) XIV , 34-40.

Ilyasov I., Beloborodov V., Antonov D., Dubrovskaya A., Terekhov R., Zhevlakova A., Saydasheva A., Evteev V. and Selivanova I., 2020, Flavonoids with glutathione antioxidant synergy: Influence of free radicals inflow, Antioxidants, 9 (8), 1–20.

Isnaini E.D., Suhesti I. and Dewi A.O.T., 2020, Formulasi dan evaluasi fisik sediaan lip balm ekstrak etanol umbi bit (Beta vulgaris var. rubra (l) moq.) sebagai pewarna alami, Jurnal Farmasindo, 4 (2), 45–48.

Kulkarni S., Bhalke R., Pande V. and Kendre P., 2013, Herbal Plants In Photo Protection And Sun Screening Action: An Overview, Researchgate.Net, (October) Terdapat di: www.iajpr.com.

Lutfiyani D. hani, 2021, Formulasi Dan Evaluasi Lip Balm Kombinasi Minyak Jojoba (Simmondsia chinensis) Dan Minyak Biji Matahari (Helianthus annuus) Sebagai Pelembab, Tugas Akhir. Poloteknik Harapan Bersama. Tegal.

Maulina L. and Sugihartini N., 2015, Formulasi Gel Ekstrak Etanol Kulit Buah Manggis (Garcinia mangostana L.) Dengan Variasi Gelling Agent Sebagai Sediaan Luka Bakar, Pharmaciana, 5 (1), 43–52.

Minerva P., 2019, Penggunaan Tabir Surya Bagi Kesehatan Kulit, Jurnal Pendidikan Dan Keluarga, 11 (1), 87.

Nazliniwaty, Laila L. and Wahyuni M., 2019, Pemanfaatan Ekstrak Kulit Buah Delima (Punica granatum L.) dalam Formulasi Sediaan Lip Balm, Jurnal Jamu Indonesia, 4 (3), 87–92.

Sadowska-Bartosz I. and Bartosz G., 2021, Biological properties and applications of betalains, Molecules, 26 (9), 1–36.

Sarwanda H., Fitriani N. and Indriyanti N., 2021, Formulasi Lip Balm Minyak Almond dan Ekstrak Biji Kesumba Keling (Bixa orellana L.) Sebagai Pewarna Alami, Proceeding of Mulawarman Pharmaceuticals Conferences, (April 2021), 80–84.

Setiawan M.A.W., Nugroho E.K. and Lestario L.N., 2016, Ekstraksi Betasianin Dari Kulit Umbi Bit (Beta vulgaris) Sebagai Pewarna Alami, Agric, 27 (1), 38.

Siregar A., 2018, Formulasi dan Evaluasi Sediaan Lip balm dari Minyak Biji Bunga Matahri (Sunflower Oil) Sebagai Pelembab Bibir , pp. 1–85.

Strack D., Vogt T. and Schliemann W., 2003, Recent advances in betalain research, Phytochemistry, 62 (3), 247–269.

Sukmawati A., Azzuhdiyah Y., Marthadilla C.C. and Risdiyanti I. V, 2023, Aktivitas Antioksidan Mikropartikel Kitosan Dengan Kandungan Sari Umbi Bit (Beta Vulgaris Linn) Antioxidant Activity Of Chitosan Microparticle Containing Beetroot (Beta vulgaris Linn) Extract, Open Journal Systems STF Muhammadiyah Cirebon : ojs.stfmuhammadiyahcirebon.ac.id, 8 (3), 1045–1052.

Susanti Y., Purba A.V. and Rahmat D., 2020, Nilai Antioksidan dan Spf dari Kombinasi Minyak Biji Wijen (Sesamum indicum L.) dan Minyak Biji Bunga Matahari (Helianthus annuus L.), Majalah Farmaseutik, 16 (1), 107.

Downloads

Published

2024-02-29

How to Cite

Saputri, A. A. N., & Sukmawati, A. (2024). PENGARUH PENGGUNAAN EMOLIEN MINYAK BIJI BUNGA MATAHARI (Helianthus annuus) TERHADAP SIFAT FISIK STIK PELEMBAB BIBIR DENGAN PEWARNA ALAMI SARI UMBI BIT MERAH (Beta vulgaris L.). Usadha Journal of Pharmacy, 3(1), 80–89. https://doi.org/10.23917/ujp.v3i1.310

Issue

Section

Articles